Detail Cantuman
Advanced Search
KTI
Komparasi Perkembangan Pada Balita Dengan Riwayat Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) Dan Balita Dengan Riwayat Berat bayi lahir Normal (BBLN) Di Wilayah Kerja Puskesmas Wanadadi 2 Kabupaten banjarnegara tahun 2014
KOMPARASI PERKEMBANGAN PADA BALITA DENGAN RIWAYAT BERAT BAYI LAHIR RENDAH (BBLR) DAN BALITA DENGAN RIWAYAT BERAT BAYI LAHIR NORMAL (BBLN) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS WANADADI 2 KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2014
ABSTRAK
Latar Belakang: Berat Badan Bayi Lahir Rendah (BBLR) termasuk faktor utama dalam peningkatan mortalitas, morbiditas dan disabilitas neonatus, bayi dan anak serta memberikan dampak jangka panjang terhadap kehidupannya di masa depan
Tujuan Penelitian: Mengetahui komparasi perkembangan pada Balita dengan riwayat Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) dan Balita dengan riwayat Bayi Berat Lahir Normal (BBLN) di Wilayah Kerja Puskesmas Wanadadi 2 Kabupaten Banjarnegara Tahun 2013.
Metode Penelitian: Jenis penelitian ini yaitu komparatis dengan pendekatan case control. Populasi pada penelitian ini yaitu semua balita yang ada di wilayah kerja Puskesmas Wanadadi 2 yang berjumlah 982. Sampel yang digunakan 45 balita dengan riwayat BBLR dan 45 dengan riwayat BBLR. Alat analisis yang digunakan yaitu t hitung independen.
Hasil Penelitian: Riwayat berat badan lahir rendah memiliki skor KPSP minimal 4 dan maksimal 10 dengan rata-rata 8,8222. Riwayat berat badan lahir normal memiliki skor KPSP minimal 7 dan maksimal 10 dengan rata-rata 9,2444. Berdasar uji t-independen diperoleh p value 0,079. Karena p value > 0,05 (0,075 > 0,05) artinya Ho diterima yaitu tidak terdapat perbedaan perkembangan pada balita dengan riwayat bayi berat lahir rendah dan balita dengan riwayat bayi berat lahir normal di Puskesmas Wanadadi 2 Banjarnegara.
Kesimpulan: Tidak terdapat perbedaan perkembangan pada balita dengan riwayat bayi berat lahir rendah dan balita dengan riwayat bayi berat lahir normal di Puskesmas Wanadadi 2 Banjarnegara.
Kata kunci : Perkembangan, balita, BBLN, BBLR
Pustaka : 33 (2002-2010)
Ketersediaan
C. 2562 | R. 649 C. 2562 | perpustakaan Institusi | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
R. 649 C. 2562
|
Penerbit | AKBID YLPP : Purwokerto., 2014 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
649
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain