Detail Cantuman
Advanced Search
KTI
Faktor-Faktor Yang Berhubungan engan Kinerja Bidan Dalam Pelaksanaan Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS) di Puskesmas Selomerto Kabupaten Wonosobo Tahun 2014
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PELAKSANAAN MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) DI PUSKESMAS SELOMERTO KABUPATEN WONOSOBO TAHUN 2014
xvii+ 75 halaman + 6 tabel + 2 bagan + 4 grafik + 13 lampiran
ABSTRAK
Latar belakang. Kinerja bidan sangat berpengaruh dalam kualitas layanan kesehatan yang diberikan, termasuk pelaksanaan MTBS. Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja bidan adalah pendidikan, pengetahuan dan motivasi.
Tujuan. Mengetahui hubungan faktor-faktor yang berhubungan dengan kinerja bidan dalam pelaksanaan MTBS di Puskesmas Selomerto.
Metode. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah survey analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 orang bidan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Analisis menggunakan uji spearman rank.
Hasil Penelitian. Hasil uji spearman rank menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara pendidikan dengan kinerja bidan (p-value 0,441 > a 0,05). Ada hubungan antara pengetahuan dengan kinerja bidan (p-value 0,000 < a 0,05). Ada hubungan antara motivasi dengan kinerja bidan (p-value 0,000 < a 0,05).
Kesimpulan. Tidak ada hubungan antara pendidikan dengan kinerja bidan di Puskesmas Selomerto Kabupaten Wonosobo Tahun 2014. Ada hubungan antara pengetahuan dengan kinerja bidan di Puskesmas Selomerto Kabupaten Wonosobo Tahun 2014. Ada hubungan antara motivasi dengan kinerja bidan di Puskesmas Selomerto Kabupaten Wonosobo Tahun 2014.
Kata Kunci : Kinerja Bidan, MTBS, Pendidikan, Pengetahuan, Motivasi
Pustaka : 21 (2003 ? 2011)
Ketersediaan
C. 2524 | R 649 C. 2524 | perpustakaan Institusi | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
R 649 C. 2524
|
Penerbit | AKBID YLPP : Purwokerto., 2014 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
649
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain