Detail Cantuman
Advanced Search
KTI
Gambaran Kejadian Intra Uterine Fetal Death (IUFD) Di RSUD Prof. Dr. Margono Soekardjo Puwokerto Tahun 2013
GAMBARAN KEJADIAN IUFD DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARDJO PURWOKERTO TAHUN 2012
xvii + 59 halaman + 3 tabel + 1 bagan + 2 diagram + 8 lampiran
ABSTRAK
Latarbelakang: Intrauterine fetal death adalah kematian janin dalam rahim dengan berat badan janin500 gram atau lebih atau kematian janin pada usia kehamilan 20 minggu atau lebih. Penyebabnya ada berbagai factor diantaranya adalah gangguan pertumbuhan janin, gawat janin, atau infeksi. Prevalensi kematian janin adalah terjadi pada 5-10 janin setiap 1000 kehamilan dan 25 % dari pasien yang mengalami kematian janin selama 4 minggu mengalami peningkatan koagulasi.
Tujuan Penelitian: Penelitian ini adalah memberi gambaran kejadian IUFD yang terjadi di RSUD.Prof. Dr.Margono Soekardjo Purwokerto.
Metode Penelitian :Penelitian ini bersifat retrospektif. Data diperoleh dari catatan rekammedic pasien, tanpa memberikan perlakuan pada pasien. Hasil penelitian ini meliputi gambaran etiologi IUFD, gambaran riwayat ANC, dan Hasil luaran pasien.
Hasil Penelitian: Anemia adalah penyebab dominan dari IUFD yaitu sebesar 19.35 % kasus, 96.77 % pasien memiliki prognosis baik dan hanya perlu control rutin, kematian hanya terjadi pada3.23 % pasien yang mengalami kematian yang disebabkan karena eklamsia dan preeklamsia berat. Sayangnya 91.94 % pasien memiliki riwayat ANC yang baik.
Kesimpulan: Sebagian besar kasus kematian janin terjadi akibat anemia, masalah-masalah plasenta, dan kasus eklamsia-preeklamsia. Sebagian besar pasien rutin menjalani ANC. Anemia sebagai penyebab dominan IUFD menyebabkan prognosis sebagian besarpasien IUFD baik. Dimana sebagian besar dari mereka sedang dalam masa pemulihan.
Saran: perlu dilakukan penelitian lanjutan untuk mengidentifikasi mengapa anemia menjadi penyebab utama IUFD pada pasien dengan catatan ANC yang baik.
Kata kunci: IUFD, faktor penyebab IUFD, hasil luaran ibu, riwayat ANC, RSUD. Prof.Dr.Margono Soekardjo.
Pustaka:23 (2003-2012)
Ketersediaan
C. 2396 | 618 | perpustakaan Institusi | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
R618 C.2396
|
Penerbit | AKBID YLPP : Purwokerto., 2013 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
618
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain