Detail Cantuman
Advanced Search
KTI
Hubungan Antara Karakteristik Dan Pengetahuan Ibu Tentang Gizi Balita Terhadap Status Gizi Pada Balita (1-5 Tahun) Di Wilayah Kerja Puskesmas Paguyangan Kabupaten Brebes Tahun 2013
HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK DAN PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI BALITA TERHADAP STATUS GIZI PADA BALITA (1 ? 5 TAHUN) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAGUYANGAN KABUPATEN BREBES TAHUN 2013
xix + 100 halaman + 11 tabel + 4 bagan + 5 diagram + 16 lampiran
ABSTRAK
Latar Belakang : Penyebab masalah gizi pada balita secara langsung dipengaruhi oleh cakupan asupan makanan dan kondisi kesehatan anak. Dalam hal tersebut peranan orang tua terutama ibu sangat penting dalam pemenuhan gizi anak. Beberapa faktor yang mempengaruhi status gizi diantaranya karakteristik ibu (umur, pendidikan dan jumlah anak) dan pengetahuan ibu tentang gizi balita.
Tujuan : Untuk mengetahui hubungan antara karakteristik dan pengetahuan ibu tentang gizi balita dengan status gizi pada balita (usia 1 ? 5 tahun).
Metode : Jenis penelitian ini adalah Observasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu balita di Wilayah Kerja Puskesmas Paguyangan Kabupaten Brebes yang berjumlah 3576 0rang. Adapun sampel yang digunakan dengan teknik proporsional random sampling, sehingga diperoleh sampel 97 orang. Instrument penelitian mengunakan kuesioner dengan analisa univariat dan bivariat menggunakan chi-square.
Hasil : Sebagian besar berumur tidak sehat sebanyak 49 orang (50,5%), berpendidikan dasar sebanyak 44 orang (45,4%), dan memiliki paritas rendah sebanyak 61 responden (62,9%), sebagian besar pengetahuan ibu tentang gizi balita adalah cukup sebanyak 46 responden (47,4%) , sebagian besar status gizi balita adalah baik sebanyak 54 responden (55,7%). Ada hubungan antara karakteristik dan pengetahuan ibu dengan status gizi pada balita (p = 0,000)
Kesimpulan : Ada hubungan antara karakteristik dan pengetahuan ibu tentang gizi balita dengan status gizi pada balita di Wilayah Kerja Puskesmas Paguyangan Kabupaten Brebes 2013.
Kata Kunci : Karakteristik, Pengetahuan, Status Gizi Balita
Pustaka : 36, sumber (2002 ? 2012).
Ketersediaan
C. 2356 | 641 | perpustakaan Institusi | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
R.641 C. 2356
|
Penerbit | AKBID YLPP : Purwokerto., 2013 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
641
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain