No image available for this title

KTI

Hubungan paritas dengan kejadian hiperemesis gravidarum pada ibu hamil trimester I di RSIA Bunda Arif Purwokerto Tahun 2010



HUBUNGAN PARITAS DENGAN KEJADIAN HIPEREMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL TRIMESTER I DI RSIA BUNDA ARIF PURWOKERTO TAHUN 2010
xvi + 77 halaman + 4 tabel + 2 bagan + 10 lampiran


ABSTRAK

Latar Belakang : Mual dan muntah adalah gejala yang wajar dan sering dialami oleh ibu hamil pada kehamilan trimester I. Mual biasanya terjadi pada pagi hari, tetapi dapat pula timbul setiap saat dan malam hari. Pada umumnya ibu hamil dapat menyesuaikan dengan keadaan ini. Namun demikian, terdapat beberapa ibu hamil yang mengalami gejala mual dan muntah yang berat dan pekerjaan sehari-hari menjadi terganggu. Keadaan inilah yang disebut hiperemesis gravidarum. Hiperemesis gravidarum yang tidak mendapatkan penanganan yang baik dapat menyebabkan kematian pada ibu hamil.
Tujuan Penelitian : Mengetahui hubungan paritas dengan kejadian hiperemesis gravidarum pada ibu hamil trimester I di RSIA Bunda Arif Purwokerto Tahun 2010.
Metode Penelitian : Penelitian ini adalah penelitian survei analitik dengan menggunakan rancangan case control. Sampel diambil dengan total sampling untuk sampel kasus dan sistematic random sampling untuk sampel kontrol dengan jumlah sampel sebanyak 148 ibu hamil. Analisa dilakukan untuk mengetahui hubungan paritas dengan kejadian hiperemesis gravidarum pada ibu hamil trimester I menggunakan uji Chi-Square.
Hasil Penelitian : Sebagian besar responden merupakan paritas = 1 yaitu sebanyak 90 orang (60,8%) dan sebagian kecil merupakan paritas nulipara sebanyak 53 orang (39,2%), Ibu hamil yang mengalami hiperemesis gravidarum sebanyak 63 orang (42,6%) dan yang tidak mengalami hiperemesis gravidarum sebanyak 85 orang (57,4%). Paritas dengan hiperemesis gravidarum pada ibu hamil trimester I mempunyai hubungan yang signifikan yang ditunjukkan oleh nilai probabilitas signifikansi atau p value sebesar 0,002 (


Ketersediaan

C.2026618perpustakaan InstitusiTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
R.618 C.2026
Penerbit AKBID YLPP : Purwokerto.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
618
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya